humas

Kebakaran Ponpes Darul Qur’an, BAZNAS Bantu Penuhi Kebutuhan Dasar Santri

Musibah kebakaran melanda Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Qur’an yang diasuh oleh KH. Cecep Farhan Mubarak pada Senin malam, 12 Mei 2025, sekitar pukul 19.15 WIB. Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 20.11 WIB oleh Tim Pemadam Kebakaran. Hingga berita ini diterbitkan, penyebab pasti kebakaran masih dalam proses investigasi pihak berwenang. Bupati Sumedang, H. Doni Ahmad Munir, …

Kebakaran Ponpes Darul Qur’an, BAZNAS Bantu Penuhi Kebutuhan Dasar Santri Read More »

Longsor Landa Kawasan Perbukitan Cisarua, Bantuan Mengalir dari Baznas

Cisarua, 4 Mei 2025 — Sekira pukul 04.00 WIB dini hari, bencana longsor terjadi di Dusun Sukaasih RT 02 RW 06, Desa Cisalak, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Sumedang. Peristiwa ini mengakibatkan 13 unit rumah mengalami kerusakan berat, dan sebanyak 40 Kepala Keluarga (KK) atau 80 jiwa terpaksa mengungsi untuk menyelamatkan diri. Longsoran tanah yang terjadi mencakup …

Longsor Landa Kawasan Perbukitan Cisarua, Bantuan Mengalir dari Baznas Read More »

Peringati Hardiknas, BAZNAS Sumedang Bantu Disabilitas dan Tingkatkan Sarana Sekolah

Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang diperingati setiap tanggal 2 Mei, Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Sumedang menyalurkan berbagai bentuk bantuan sosial yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya di sektor pendidikan dan pemberdayaan penyandang disabilitas.

Adapun bantuan yang disalurkan antara lain Bantuan modal usaha produktif bagi penyandang disabilitas, Fasilitasi pemasangan kaki palsu, serta Penyaluran bantuan sarana MCK bagi sembilan sekolah di wilayah Kabupaten Sumedang.

Baznas Sumedang dan UPZ Bhayangkari Polres Sumedang Salurkan Bantuan Pada Penderita Kanker

Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bhayangkari Polres Sumedang bersama Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Sumedang menggelar bakti sosial di Kecamatan Jatinangor. Selasa 11 Maret 2025. Kegiatan ini mencakup pembagian takjil gratis serta kunjungan ke rumah warga yang membutuhkan bantuan, termasuk Imas Kurnaeti, seorang ibu lima anak asal Desa Sayang yang tengah berjuang melawan kanker serviks. Kondisi …

Baznas Sumedang dan UPZ Bhayangkari Polres Sumedang Salurkan Bantuan Pada Penderita Kanker Read More »

Baznas Menghadirkan Syekh Palestina Pada Safari Ramadhan

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNas) Sumedang bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumedang, menggelar acara Tabligh Akbar Safari Ramadan sekaligus penggalangan donasi untuk Palestina, di Masjid Al-Kamil Pusat Pemerintahan Sumedang (PPS) pada Jumat (7/3/2025). Acara ini dihadiri oleh Syekh Ali Issa Mousa, seorang ulama asal Palestina yang kini bermukim di Yordania. Syekh Ali dalam kesempatan ini memberikan …

Baznas Menghadirkan Syekh Palestina Pada Safari Ramadhan Read More »

Pengajian Bareng Pontren Babussalam Warnai Penutup Rangkaian HUT BAZNAS Ke-24

Sukses! Cahaya Zakat Menerangi Sumedang! ✨ Alhamdulillah, kegiatan Sosialisasi Zakat, Infak, Sedekah & Pengajian Akbar Gabungan dengan Pondok Pesantren Babussalam Sumedang telah terlaksana dengan penuh keberkahan! Terimakasih kepada seluruh peserta, santri, dan masyarakat yang telah berpartisipasi dalam acara ini sebagai bagian dari penutup peringatan HUT BAZNAS ke-24. Semoga semangat berbagi dan peduli terus menyebar luas! …

Pengajian Bareng Pontren Babussalam Warnai Penutup Rangkaian HUT BAZNAS Ke-24 Read More »

BAZNAS Sumedang Tetapkan Harga Zakat Fitrah 2025, Ini Besarannya!

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Sumedang menggelar Rapat Pleno dalam rangka penentuan nilai harga beras sebagai dasar penetapan besaran pembayaran zakat fitrah dan fidyah tahun 1446 Hijriah / 2025 Masehi. Pada hari selasa, (11/2/2025) yang diselenggarakan di Aula Kantor BAZNAS Kabupaten Sumedang. Rapat ini dihadiri oleh Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Sumedang, Asisten Pemerintahan …

BAZNAS Sumedang Tetapkan Harga Zakat Fitrah 2025, Ini Besarannya! Read More »

Login User

Silahkan login untuk mengakses Area User BAZNAS Kabupaten Sumedang