Zakat Fitrah Tetap Rp 40 Ribu, Baznas Sumedang Ajak Warga Segera Tunaikan Kewajiban
Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Sumedang resmi menetapkan besaran zakat fitrah untuk Ramadan 1447 H/2026 sebesar Rp 40 ribu per jiwa. Keputusan ini diambil dalam rapat pleno yang digelar pada Kamis (22/1/2026). Rapat pleno tersebut dihadiri oleh Kepala Kemenag Sumedang, Kabag Kesra Pemda Sumedang, Ketua MUI, Anggota Komisi III DPRD, Dewan Syari’ah dan Pimpinan […]
Zakat Fitrah Tetap Rp 40 Ribu, Baznas Sumedang Ajak Warga Segera Tunaikan Kewajiban Read More ยป






